Blogyudi.com – Bagi online shop pemula, mengemas paket pesanan pembeli bisa menjadi hal yang sangat risky dan tricky. Salah sedikit barang bisa rusak sampai ke pembeli, sehingga mereka merasa kecewa dan kapok untuk berbelanja lagi ke online shop tersebut. Bagi anda yang memiliki usaha online baru, dan masih kebingungan bagaimana cara packing paket yang aman …